Tips Cegah Sembelit dan Wasir Selama Berpuasa
Salah satu masalah kesehatan yang sering menghampiri ketika berpuasa adalah sembelit. Sembelit merupakan salah satu penyebab penyakit wasir, jadi tidak menutup kemungkinan seseorang yang mengalami sembelit nantinya dapat mengalami wasir. Sembelit biasanya disebabkan akibat kurang minum, perubahan pola makan dan perubahan aktivitas. Kebanyakan orang cenderung mengurangi aktivitas selama berpuasa. Seseorang dapat dikatakan mengalami sembelit ketika mengalami kesulitan buang air besar […]