Flash Optical Laser (FOL) : Alternatif Efektif Untuk Mengobati Wasir
Flash Optical Laser (FOL) – Metode Flash Optical Laser (FOL) biasanya digunakan dalam beberapa prosedur pengobatan medis seperti mengobati jerawat, bekas luka, pembuluh darah pecah, dan hiperpigmentasi. Dalam penggunaannya untuk pengobatan jerawat FOL dapat mengurangi peradangan dan membunuh bakteri penyebab jerawat. Pada aktivitas ini laser akan menargetkan kelenjar minyak yang berlebihan dan merangsang produksi kolagen untuk memperbaiki kulit yang rusak. […]