Dehidrasi Bisa Berbahaya, Kenali Gejalanya
Dehidrasi merupakan kondisi saat tubuh kehilangan banyak cairan daripada jumlah cairan yang masuk ke dalam tubuh. Kemudian, hal ini menyebabkan keseimbangan zat gula dan garam menjadi terganggu yang berdampak pada tubuh sehingga tidak dapat berfungsi secara normal. Kandungan air pada tubuh manusia lebih dari 60% dari total berat badan. Kandungan air pada tubuh ini, berfungsi sebagai, berikut : pembantu kerja […]